Rabu, 15 November 2017

Lirik Kursi Pengantin - Grace Simon

Lirik Kursi Pengantin - Grace Simon

Senyuman tersungging di bibirnya
Gadismu sungguh cantik jelita
Berdua duduk di pelaminan
Kini di depan mataku

Hatiku hampir tak percaya
Dirimu kini jadi miliknya
Jeritan tertahan dalam dada

Dua tahun engkau jadi kekasihku
Kau tinggalkan luka dalam di hatiku
Kau hindari tatapanku saat itu
Ku tau kau sengaja

Dua insan yang bersanding bahagia
Bersebelah kursi pengantin yang mulia
Satu hati menderita karenanya
Selamat bahagia

Mengapa masih ku harapkan
Senyumlah oh sekali lagi
Padaku sebagai perpisahan

Dua tahun engkau jadi kekasihku
Kau tinggalkan luka dalam di hatiku
Kau hindari tatapanku saat itu
Ku tau kau sengaja

Dua insan yang bersanding bahagia
Bersebelah kursi pengantin yang mulia
Satu hati menderita karenanya
Selamat bahagia
Selamat bahagia
Selamat bahagia

Senin, 13 November 2017

Lirik Lagu Poppy Mercury - Hati Siapa Tak Luka

Lirik Lagu Poppy Mercury - Hati Siapa Tak Luka. Nah ini dia lagu dari poppy mercury yang berjudul hati siapa tak luka.

Hati siapa tak luka dan takkan kecewa
Bila cintanya berakhir duka
Apa hendak dikata
Padi ku tanam tumbuh ilalang

(*)
Hatiku telah patah dan menjadi luka
Korban dari keangkuhan cinta
Ingin kuraih bulan
Apalah daya tangan tak sampai

(**)
Kau putra bangsawan di tanah malaka
Aku hanya wanita biasa
Mana mungkin cinta kita kan bersatu
Bila ayah ibumu tak restu

REFF :
Di selat malaka, diujung sumatera
Dua hati kita satu dalam cinta
Di selat malaka, di ujung sumatera
Cinta pun terpisah ku merana

Repeat (*), (**)
Repeat Reff 2x

Sabtu, 11 November 2017

Lirik Biarkan Daku Pergi - Titiek Sandhora

Lirik Biarkan Daku Pergi - Titiek Sandhora

Ku pergi takkan kembali
Jangan engkau sakit hati
Baru kini aku tahu
Engkau bukan pilihan hatiku

Maafkanlah salahku
Yang tlah kubuat dahulu
Ku berikan harapan
Kepadamu waktu perkenalan

Berikanlah harapan
(Jangan mengharapkan aku lagi)
Pada hatiku yang rindu
(Hatimu terlalu suci)

Walau sedikit balasan
(semoga, kuatkanlah imanmu)
Cukup sudah pengobat cintaku

Lirik Dulu dan Kini - Titiek Sandhora

Lirik Dulu dan Kini - Titiek Sandhora

Dulu ... bukanlah diriku tak mau
Menerima kasih sayangmu
Di dalam hatimu

Dulu ... aku masih terlalu muda
Untuk menilai hati sepenuh anganku

Hari menjadi minggu
Minggu menjadi bulan
Bulan menjelma tahun
Engkau tunjukkan hatimu

Kini aku telah menyadarinya
Engkau lebih dari yang lain
Dalam segalanya

Hari menjadi minggu
Minggu menjadi bulan
Bulan menjelma tahun
Engkau tunjukkan hatimu

Kini aku telah menyadarinya
Engkau lebih dari yang lain
Dalam segalanya

Minggu, 05 November 2017

Lirik Batu Lembah Biru - Uci Bing Slamet

Lirik Batu Lembah Biru - Uci Bing Slamet

Lirik Batu Lembah Biru - Uci Bing Slamet

Permata hatiku bertemu lama
Lalu kita menjalin kasih sayang
Dua hati telah bersatu
Di lembah nan sunyi
Dan penuh bunga biru

Suatu janji telah terpadu
Terukir diatas batu disana
Permata hatiku telah pergi
Meninggalkan janji itu
Kunanti disini

Di kehampaan hati yang menanti
Di lembah yagn dulu
Kini gersang tak berbunga lagi
Hanya tertinggal batu ini
Segersang cinta di dalam hatiku